Montoya ingin tetap bermain untuk Barcelona


Martin Montoya menutup peluang untuk meninggalkan Barcelona dalam waktu dekat.


Martin Montoya mengungkapkan keinginannya untuk tetap bertahan di Barcelona setelah berkembang spekulasi transfer dirinya jelang musim panas ini.

Sejumlah klub Inggris seperti Tottenham dan Arsenal dikabarkan tertarik untuk memboyongnya.

"Saya senang di sini. Saya juga masih memiliki kontrak hingga 2014," kata Montoya, Selasa (28/5).

"Saya juga ingin lebih sering bermain. Musim depan, saya berharap bisa bermain di 30 pertandingan."

"Masa bermain saya sudah lebih positif dan saya bermain lebih banyak dari yang saya perkirakan sebelumnya," tandasnya

Ikuti Perkembangannya di Twitter dan Halaman Facebook kami
follow twitter kami : @IndoCarlesPuyol
dan Like halaman kami di Tim Puyol Indonesia


0 komentar: